Paket Tour Terbaru Hainan Island 2018
Hainan terletak di selatan China yang berbatasan dengan negara Vietnam. Pulau Hainan memang jarang sekali terdengar di kuping orang Indonesia. Namun meskipun jarang terdengar, Pulau Hainan memiliki banyak sekali destinasi yang bisa membuat orang-orang berkunjung terkejut. Ada banyak sekali destinasi yang bisa dikunjungi, mulai dari Pantai, Tempat bersejarah, hingga tradisi lokalnya.
Hainan Jaman Dahulu
Selama ratusan tahun silam, Pulau Hainan yang lokasinya berada di lepas pantai dari daratan Tiongkok dan dikelilingi laut, membuat tempat itu dijadikan sebagai tempat pembuangan tahanan politik yang terisolasi dari dunia luar. Namun meski memiliki sejarah yang menyeramkan, kini Hainan berubah total menjadi surganya Tiongkok. Kenapa? Itu dikarenakan pantainya yang indah, airnya yang jernih sepanjang garis pantai 1.500 kilometer dan hutan hutannya yang masih terjaga dengan baik.
Baru baru ini, Keindahan Pulau Hainan tersorot ke seluruh dunia. Bahkan karna keindahannya, turis lokal dan mancanegara yang datang ke sanapun terus meningkat. Banyak turis mancanegara menjuluki Pulau Hainan sebagai Hawaiinya Tiongkok. Lalu, bagaimana akses untuk ke Pulau Hainan ini? Memang negara china sangat ketat untuk faktor pariwisatanya. Namun untuk turis mancanegara yang ingin datang ke Pulau Hainan, khususnya negara-negara Asia-Oceania seperti Indonesia, Australia, Singapura, Malaysia, pemerintah China membebaskan visa selama 30 hari untuk yang memiliki paspor berasal dari negara tersebut.
Kampung Bali
Ini adalah salah satu tempat hits yang ada di Pulau Hainan. Kenapa disebut kampung bali, ini dikarnakan semua yang ada ditempat ini memang menyerupai Pulau Bali yang ada di negara tercinta Indonesia. Yang berbeda dari Kampung Bali Hainan ini hanyalah lokasi negaranya saja. Kalau di Pulau Bali mempunyai danau batur, Kampung Bali Hainan pun mempunyai Tian Chi atau Danau Surga. Bagi kamu yang penasaran dengan keindahan Pulau Hainan ini, kamu bisa menggunakan Paket Tour Hainan dari Sentosa Wisata. Dan berikut ini adalah Itinerary Paket Tour Hainan 2018.
Itinerary Paket Tour Hainan 2018
DAY 1 : JAKARTA – HAIKOU CGK (1855) – HAK (0025) +1
Hari ini anda akan terbang menuju Haikou Meilan dengan menggunakan Lion Air. Tiba Di Haikou Anda akan di jemput dan di antar menuju hotel untuk beristirahat.
Hotel : Days Hotel & Suites Dapeng ****/Setaraf
Meals : No Meals
DAY 2 : HAIKOU – QIONGHAI - SANYA
Sarapan pagi di hotel ,hari ni kita akan menuju ke Qionghai, Sesampainya di Qionghai kita akan menuju Sanya By bus. Sesampai nya di Sanya kita akan Mengunjungi DaDongSea Scenic Area untuk melihat pemandangan pantai yang indah. Dan akan mengunjungi Giant Tree Hotel dan The Crown Of Beauty Yang terkenal sebagai acara miss world. Dan di lanjutkan mengunjungi Yanlong Bay
Hotel : Sanya Grand Metropark Bay Hotel ****/Setaraf
Meals : Breakfast, Lunch, Dinner
DAY 3 : SANYA-WENCHANG
Setelah sarapan pagi di hotel kita akan di ajak mengunjungi Nans Buddhist Culture Park, Yang terdapat patung dewi kwan im setinggi 108M Yang tertinggi di dunia. Kemudian kita akan di ajak berbelanja di Bamboo Charcoal, Tea Leaf, Sanyapedestrian Street.
Hotel : Wenchang Waika Hotel ****/Setaraf
Meals : Breakfast, Lunch, Dinner
DAY 4 : XINGLONG-LINGSHUI
Setelah Sarapan pagi kita akan di ajak menuju Desa Bali yaitu sebuah desa dimana bangunan dan betuk arsitektur nya bernuansa layaknya kalian berada di Bali, yaitu Bali yang ada di kota Xing Long. Dan akan di ajak berlanja di Bao Shu Tang, Setelah berbelanja kita akan mengunjungi Yetian Miao Minority Nationality Village, dimana Anda bisa melihat kebudayaan setempat dan warisan suku Miao seperti cara mereka berpakaian dengan pakaian tradisional, Anda juga akan menyaksikan pertunjukkan rakyat mereka dengan tongkat bamboo.
Hotel : Green Town Blue Bay ****/Setaraf
Meals : Breakfast, Lunch, Dinner
DAY 5 : LINGSHUI-HAIKO
Setelah sarapan pagi Dan Check Out Hotel kita akan mengunjungi Arcade Street Dan Movie Town Haiko yang menjadi tempat pengambilan gambar beberapa film terkenal. Dan akan di ajak berbelanja di Mission Hills Town. Dan akan Diantar menuju Airport
Meals : Breakfast, Lunch, Dinner
DAY 6 : HAIKOU-JAKARTA HAK (0125) – CGK (0455)
Kembali ke Jakarta
HARGA PAKET TOUR HAINAN 2018
Untuk Tanggal Keberangkatan 7, 14, 21, 28 Aug 2018
Rp. 5.290.000
Untuk Tanggal Keberangkatan 4, 11, 18, 25 Sep 2018
Rp. 6.200.000
Untuk Tanggal Keberangkatan 2, 9, 16, 23 Oct 2018
Rp. 6.600.000
Harga Sudah Termasuk :
- Tiket International by Lion Air, Jakarta – Haikou – Jakarta,
- Economy class (non refundable, nonreroutable, non upgrade)
- Fuel surcharge, Airport tax International, airport tax Jakarta
- Bagasi 20kg sesuai peraturan penerbangan
- Akomodasi satu kamar berdua atau bertiga
- Transportasi bus AC dan tiket masuk objek Wisata
- Local guide berbahasa mandarin/inggris
- Tour Leader dari Jakarta yang menemani selama tour
- Free Visa China group
Harga Belum Termasuk :
- Tipping tour leader, local guide & driver : Rp 462.000/orang
- Pengurusan Document, Passport
- Tips porter bandara, bell boy hotel etc.
- Optional tour
- PengeluaranPribadi : Laundry, Telp, Porter, dll
Untuk info lebih lanjut mengenai Paket Tour Hainan 2018 ini, kamu bisa menghubungi kami di 021 - 2232 1476 / 087889375533 / 081297806480 / 085692001204 / 08990830702 atau Line @SentosaWisata (using @)
0 komentar... Baca dulu, baru komentar
Posting Komentar
Terima kasih atas kiriman komentarnya
Tim Sentosa Wisata akan segera menjawab
-Fast Response by WA 087889375533, 081297806480, 085692001204, 08990830702